Kekurangan Tenaga Kerja Terampil, Jerman Bakal Permudah Persyaratan Pekerja Migran Non-Uni Eropa

Kamis, 1 Desember 2022 | 02:05 WIB Penulis : Edwin Shri Bimo | Editor : Vyara Lestari BERLIN, KOMPAS.TV — Pemerintah Jerman berencana melonggarkan aturan masuk bagi imigran dari luar Uni Eropa untuk membantu memenuhi permintaan Jerman akan pekerja terampil, Rabu (30/11/2022). Para ahli mengatakan, ekonomi terbesar Eropa itu membutuhkan sekitar 400.000 imigran terampil setiap tahunnya. Sementara, tenaga kerja di negara itu menyusut dan menua, terutama untuk […]

“Kiamat” Baru Muncul di Jerman, Ada Apa?

Jakarta, CNBC Indonesia – “Kiamat” baru muncul di Jerman. Ini terkait krisis tenaga kerja di negara itu. Lebih dari setengah perusahaan dilaporkan berjuang untuk mengisi lowongan karena kurangnya pekerja terampil. Kamar Dagang dan Industri Jerman (DIHK) mengatakan ini menjadi tanda terbaru dari hambatan pertumbuhan ekonomi terbesar Eropa itu tahun ini. Setidaknya 22.000 perusahaan melaporkan tak bisa […]